Pasar Modal

Modul 2 EKSI4203

Tedy Herlambang https://bangtedy.github.io
2022-04-08

Capaian Pembelajaran

Setelah mempelajari dengan baik modul ini mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan macam-macam pasar modal, bagaimana cara kerja, perkembangan dan kinerjanya. Secara khusus mahasiswa diharapkan mampu menjelaskan tentang:


KEGIATAN BELAJAR I

MACAM-MACAM PASAR MODAL

Transaksi di pasar modal lewat dua proses: pasar primer dan pasar sekunder

A. PASAR PRIMER

Diskusi: apa keuntungan perusahaan yang sudah go public?

B. BANKIR INVESTASI

C. PROSES PEMBELIAN SAHAM PERDANA

Diskusi: mengapa emiten harus IPO/SEO harus melalui underwriter?


D. PASAR SEKUNDER

E. REKENING MARGIN

Dua cara dalam membayar pembelian sekuritas

F. PENJUALAN MARGIN

  1. Dua persyaratan margin: margin awal dan margin pemeliharaan. jika gagal memenuhi margin pemiliharaan akan timbul margin pemberitahuan (margin call).

Rumus menghitung margin aktual

\[ Margin\,aktual = \frac {Nilai\,pasar\,sekuritas\,- Jumlah\, pinjaman}{Nilai\,pasar\,sekuritas} \]

  1. Penjualan Pendek
  2. Penjualan Pendek di mata investor

PERHATIKAN JUGA CONTOH 2.1, 2.2 DAN 2.3

Contoh Penghitungan: persentase margin adalah rasio antara nilai ekuitas (equity value) dengan nilai pasar (market value) sekuritas. Misalkan seorang investor mula-mula membayar 6,000 untuk pembelian saham senilai 10,000 (100 lembar saham dengan harga 100 per lembar), meminjam sisanya yaitu 4,000 dari pialang. Neraca mula-mula akan kelihatan seperti berikut:

Jika harga saham turun menjadi 70 per lembar, maka neraca akan seperti berikut:

Jika margin pemeliharaan (maintenance margin) sebesar 30%, berapa harga saham terendah sebelum investor mendapat margin call?


KEGIATAN BELAJAR 2

PASAR MODAL INDONESIA

A. PERKEMBANGAN PASAR MODAL INDONESIA

B. STRUKTUR DAN PROSES PASAR MODAL INDONESIA

Proses perdagangan di pasar modal

  1. Proses perdagangan: investor membeli atau menjual saham diwakili oleh pialang
  2. Proses penyelesaian oleh PT KPEI (kliring dan penjaminan) dan PT KSEI (penyimpanan)

C. KINERJA PASAR MODAL

  1. Kinerja Pasar Primer
  1. Kinerja Pasar Sekunder

Corrections

If you see mistakes or want to suggest changes, please create an issue on the source repository.

Citation

For attribution, please cite this work as

Herlambang (2022, April 8). Teori Portofolio dan Analisis Investasi: Pasar Modal. Retrieved from https://bangtedy.github.io/porto/posts/2022-04-08-pasar-modal/

BibTeX citation

@misc{herlambang2022pasar,
  author = {Herlambang, Tedy},
  title = {Teori Portofolio dan Analisis Investasi: Pasar Modal},
  url = {https://bangtedy.github.io/porto/posts/2022-04-08-pasar-modal/},
  year = {2022}
}